Blog Sebagai Sumber Uang

Uang adalah waktu atau waktu adalah uang, pembalikan istilah tidaklah begitu berarti bagi saya. Merujuk pada istilah tersebut, menciptakan pelUANG untuk UANG lah yang paling penting. Dalam dunia nyata, manusia melakukan berbagai cara untuk mendapatkan tumpukan kertas yang bernama uang, ada 2 cara atau etika dalam mencari uang, yaitu cara yang sah dan cara yang tidak sah, cara yang halal dan cara yang tidak halal.

Tak perduli boleh atau tidak boleh,sah atau tidak sah, kegiatan manusia adalah mencukupi penghidupannya agar layak dan mapan , untuk mencapai kemapanan maka diperlukan usaha. Melalui usaha inilah manusia dapat hidup. Selain usaha, bagi Anda atau saya yang berdasar pada keyakinan, maka diperlukan doa untuk mencapai cita-cita atau keinginan. 

#APA SAJA YANG MENJADI SUMBER UANG?

Sumber adalah pokok dari segala bentuk kegiatan atau non kegiatan, dalam kajian ilmiah, sumber adalah objek yang akan dijadikan subjek melalui penelitian yang empiris sehingga menghasilkan data yang dapat dipertanggungjawabkan kebenaran dan keabsahannya. 

Secara garis besar, sumber uang itu ada dua kategori,yaitu Fisik dan non fisik. Kategori sumber uang berdasarkan fisik adalah segala sesuatu yang berhubungan dengan barang, sedangkan yang kategori Non Fisik adalah segala sesuatu yang berhubungan dengan jasa.

Sumber uang dalam kaitannya dengan kategori fisik dan non fisik tidak sepenuhnya terpaku pada keahlian , tapi dibutuhkan keahlian untuk lebih memudahkan kita dalam mencari uang.

#KENAPA BLOG SEBAGAI SUMBER UANG?
cara,menghasilkan,uang,lewat,blog
Jika kita mencari dengan kata kunci " cara mendapat uang dari blog?" Akan banyak sekali ditemukan artikel yang membahas tentang cara monetize blog, ada berbagai cara mendapat uang dari blog, salah satu cara yang paling digemari dan umum adalah dengan memasang PPC seperti AdSense yang merupakan PPC favorit blogger. Jika sobat belum tahu AdSense silahkan baca panduan kami dalam artikel Cara Mudah Daftar Adsense Full Approve, menjadi affiliasi, menjadi reseller sebuah produk, dan sebagainya.

1. Apa itu PPC?
2. Apa itu affiliasi ?
3. Apa itu reseller ?
4. Apa itu broker?

Dari ke empat pertanyaan diatas, hal yang paling mudah dilakukan adalah menjadi publisher atau penayang iklan, kenapa saya katakan MUDAH? 

Yups, sangat mudah jika Anda bisa mematuhi aturan dan ketentuan yang sudah ditetapkan oleh pembuat PPC tersebut.

Sekilas melihat penjelasan diatas, maka sudah dipastikan bahwa Anda memahami kenapa blog sebagai sumber uang, dan kenapa pula orang berusaha menguangkan blog mereka?. Untuk menjawab pertanyaan tersebut, silahkan Anda cari di blog ini alasan-alasan orang atau blogger monetize blog mereka?
Tim Redaksi
Tim Redaksi Writer, Blogger, Gamer and Data Analyst yang bekerja dengan hati untuk pemirsa dalam negeri

Tidak ada komentar untuk "Blog Sebagai Sumber Uang"